OHANA Artikel

OHANA WEDDING BAZAAR SEBAGAI PEMBUKA RANGKAIAN EVENTS

Ohana Wedding Bazzaar sampai di penghujung acaranya pada tanggal 13-14 Januari 2024 yang dilaksanakan di Golden Boutique Hotel mulai dari jam 13:00 sampai 21:00 malam, sebagai penutup sekaligus pembuka rangkaian events Ohana Enterprise di tahun 2024 OWB sangat dibuat meriah.

Sebagai pembuka rangkaian events, OWB telah menyiapkan beberapa hadiah grandprize untuk menambah kemeriahan acara pameran ini, para vendor partisipasi maupun para calon client pun sangat antusias menyambut pameran ini.

“sebagai acara pembuka tahun bagi Ohana Enterprise, ini sangat kita buat sangat meriah dan matang” Dicky Taruna, Direktur Operasional

“tentunya untuk membantu para calon pengantin yang ingin mempersiapkan pernikahannya mulai tahun ini” tambahnya

© Copyright 2022 OHANAENTERPRISE - All Rights Reserved